Persamaan dua matriks ~ Matematika Akuntansi -->

Wednesday, October 28, 2015

Persamaan dua matriks

Hallo guys ???
Kali ini gw bakalan posting tentang persamaan dari dua matriks
Simak ya !!!
Kesamaan Dua matriks
Dua matriks dikatakan sama, apabila mempunyai ordo sama dan elemen - elemen yang seletaknya bersesuaian dari kedua matriks tersebut sama.
Contoh :






Gampang sekali ya
Namun biasanya dalam ujian atau ulangan materi ini sering keluar seperti :




pertanyaannya tentukan nilai a, b, dan c
Jawab:
Untuk menjawab soal seperti ini kita harus gunakan kecerdasan kita untuk memilih, mana yang harus kita cari terlebih dahulu apakah a, b, atau c terlebih dahulu.
supaya lebih mudah kita tulis dulu dalam sebuah persamaan :
3a       = 9
2b + a =7
b + c   = 3

melihat kondisi sepertini maka sudah jelas yang harus pertama kita kerjakan mencari nilai a, karena itu merupakan sebuah kunci untuk mencari b.
3a = 9, untuk lebih menyederhanakan kita bagi kedua ruas dengan 3
3a/3 = 9/3  
     a = 3

Setelah menemukan a kita tinggal mencari nilai b yang merupakan kunci untuk mencari nilai c
2b + a = 7, dikarenakan a nilainya 3 maka :
2b + 3 = 7, untuk lebih menyederhanakan kita kurangi kedua ruas dengan 3
2b + 3 - 3 = 7 - 3
          2b   = 4, untuk lebih menyederhanakan lagi kita bagi kedua ruas dengan 2
     2b/2     = 4/2
               b = 2

kemudian kita lanjut untuk mencari c, karena b sudah kita ketahui
b + c   = 3, karena b = 2 maka
2 + c   = 3, untuk lebih menyederhanakan kita kurangi kedua ruas dengan 2
2 + c - 2 = 3 - 2
           c = 1

Maka jawabanya adalah a = 3, b = 2, dan c = 1
Gmn sudah mengertikan ???

mohon maaf jika ada kesalahan
assalamualaikum bye bye......

Jika ingin bertanya secara privat, Silahkan hubungi no 085709994443 dan untuk berkomentar silahkan klick link di bawah ini 👇